Survei yang dilakukan oleh yayasan amal Marie Curie ini juga mengungkap bahwa kenangan-kenangan lucu dari orang yang dicintai dianggap paling membekas oleh 41 persen responden. Dikutip dari Dailymail, survei ini melibatkan 845 orang.
Kenangan bahagia, menurut para responden bisa membantu melewati masa-masa sedih saat ditinggalkan orang yang dicintai. Bagi 82 persen responden, kenangan positif membantu mereka melewati masa-masa duka.
Baca juga: Pria Humoris Diklaim Lebih Cepat Bikin Wanita Puas di Ranjang
Bukan cuma pada masa-masa duka, humor juga terbukti efektif memberikan 'warna' berbeda dalam kehidupan seksual. Penelitian di University of Albany membuktikan, laki-laki dengan selera humor tinggi cenderung lebih mampu memuaskan pasangannya.
Sifat humoris, menurut penelitian tersebut tidak hanya memperkuat rasa percaya diri kaum laki-laki. Sifat tersebut, membuat pasangannya lebih memiliki inisiatif untuk memulai aktivitas seksual dibandingkan dengan pasangan yang kepribadiannya serius dan tertutup.
Baca juga: Alasan Ilmiah Kenapa Wanita Lebih Suka Pria Lucu Ketimbang Ganteng (up/up)
0 Response to "Riset Buktikan Banyak Orang Ingin Dikenang Sebagai Sosok Humoris"
Posting Komentar